RSS
my life, my way, my adventure :)

Kegiatan Siswa di Sekolah




PMR ( Palang Merah Remaja )
1. PMR
PMR alias Palang Merah Remaja bagi saya adalah ekstrakurikuler yang menarik dan sangat penting untuk diikuti. Karena dari kegiatan ini kita dapat memperoleh berbagai macam pengetahuan tentang dunia kesehatan mulai dari sejarah berdirinya PMI , HIV / AIDS , pertolongan pertama , dan lain-lain.
2. Organisasi PMR
- Keanggotaan PMR
Syarat dalam penerimaan anggota PMR :
a. Warga Negara Indonesia
b. Berusia antara 7-21 th / belum menikah
c. Dapat membaca dan menulis
d. Atas dasar kemauan sendiri tanpa paksaan / tekanan dari orang lain
e. Dapat persetujuan dari orang tua / wali
f. Anggota remaja PMI bersedia mengikuti pendidikan dan latihan dasar kepalangmerahan
g. Anggota remaja PMI bersedia melaksanakan tugas kepalang merahan selaku anggota PMI. Untuk itu ia harus memiliki KTA PMI
h. Keanggotaan PMI akan berakhir apabila :
~ Minta berhenti
~ Meninggal dunia
~ Diberhentikan karena melakukan perbuatan yang jelas merugikan nama dan
kedudukan PMR pada khususnya PMI
- Tingkatan PMR
a. PMR Mula : Setingkat usia SD ( 7-12 th )
b. PMR Madya : Setingkat usia SMP ( 13-16 th )
c. PMR Wira : Setingkat usia SMA ( 17-21 th)
3. PMR Madya Espero

“PMR Madya Espero uyeaah . . .”

Kelas 9 Che

Haai ..

Setelah sekian tahun kita jalani hari-hari bersama ,

suka maupun duka ,

panas maupun dingin ,

mendung maupun cerah ,


kita satu selamanya